Serangan stroke, yang terjadi saat suplai darah ke otak tiba-tiba terganggu atau bahkan terhenti, merupakan salah satu penyakit yang paling kita takuti - karena, tanpa adanya oksigen yang vital dibutuhkan, sel-sel otak dapat rusak secara permanen atau bahkan mati total, yang menyebabkan kelumpuhan, terganggunya motorik atau fungsi-fungsi tubuh, koma bahkan kematian.

Di Indonesia, Kemenkes sendiri mensinyalir bahwa jumlah penderita stroke naik hampir 50% dalam 5 tahun terakhir.

Stroke merupakan serangan yang teramat berbahaya - dapat terjadi kapan saja, dimana saja dan pada siapa saja. Ada beberapa kondisi yang menyebabkan orang rentan terkena stroke. Penting bagi kita untuk mengetahui lebih lanjut mengenai serangan mematikan ini. Apa saja fakta penting tentang serangan stroke, dan siapa saja yang berisiko lebih tinggi terkena stroke? Ikuti selengkapnya lewat infografis singkat, padat dan menarik berikut.

Fakta penting seputar serangan Stroke

 

Saat usia bertambah, penting untuk jaga kesehatan. Karena itu, untuk tahu bagaimana faktor-faktor DNA mempengaruhi pola tidur dan pemicu stres apa saja yang perlu ditangani, Generali kini hadir dengan fitur Sleep & Stress DNA Test - fitur premium ini hadir untuk para nasabah iPlan - klik link ini untuk tahu lebih lanjut tentang iPlan.

 

Bercita-cita untuk terus awet muda? Pelajari segalanya tentang bagaimana tetap sehat di usia lanjut dan tips untuk selalu awet muda disini:

Diabetes: penyebab, gejala dan pencegahannya

Tekanan darah tinggi: haruskah dikuatirkan?

Pentingnya tidur dengan cukup

Atasi Stres dengan cara-cara ampuh ini!

Bagikan
suka artikel ini :